Sales hari ini ditutup oleh angka yang memuaskan, sangat memuaskan malahan. Anak-anak aku tinggal mandiri kerja team ber4 .. sementara tengah hari mpe sore aku pergi ma si Sten makan nasi Padang di tempat langganan kita dan belanja stock .. he3 ..
Omzet sangat lumayan, yang penting sih diikuti oleh income yang mayan juga ... jangan omzet gede, minim profit ... no .. no .. no ! Sekarang yang jadi fokus buat aku dan team adalah 'profit' bukan 'omzet'. Intinya mengejar 'profit minim harian' yang kita targetkan, itu objective bizku bersama team.
Da ada 1 'paid' order yang masuk folder untuk pengiriman besok. File admin dan keuangan juga semakin rapi seiring waktu, lama kelamaan kita menemukan format yang paling pas dengan kebutuhan kita mengatur file2 itu.
Sten da balik pagi-pagi buta tadi ... perjalanan yang melelahkan pastinya buat dia. Tapi syukur, 1 tujuan dah tercapai. Kita da dapet supplier stoneware dengan harga super miring. Tadi juga sempet coba fiture map-nya Blackberry sepanjang perjalanan. Data mapping dari satelit yang bener2 akurat. Ini juga yang bantu Si Sten sepanjang ekspedisi maren di Jawa.
Padat karya untuk besok, pagi aku harus kembali masuk dapur setelah mpir seminggu ga pernah masak. Foto new collectionnya Bali Gift .. trus mungkin harus aku gi yang pergi sorting stock pesanan customer.
Melelahkan, Pasti. Apalagi aku gi bu-mil.
BUT, I Love it, I love my biz ... coz I do it with fun 'n passion ...
Ciao
Eka
About this blog
Blog Diary seorang pemimpi :D
Isinya " Just a Simply Story " , cerita hari-hari dari seorang mompreneur yang bekerja dari rumah saja. Cerita penting dan tak penting dalam hari-hari yang kadang sibuk kadang juga ngga.
Enjoy !!
Isinya " Just a Simply Story " , cerita hari-hari dari seorang mompreneur yang bekerja dari rumah saja. Cerita penting dan tak penting dalam hari-hari yang kadang sibuk kadang juga ngga.
Enjoy !!
GOOGLE SEARCH
Dapatkan Berita Terbaru dari Bali Gift dan Bali Home SPA
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar